Jumat, 30 November 2007

Simulasi Warnet

Simulasi Warnet

Tugas :
Buatlah sebuah warnet sederhana, yang terdiri dari satu server dan beberapa client (minimal 1 client).
IP Address yang didapat dari ISP dan rencana IP Address Client-nya adalah sebagai berikut:

Server
IP Address : 192.168.0.212/32 (eth0)
Subnet : 255.255.255.0
Gateway : 192.168.0.254
DNS : 192.168.0.254

IP Address : 192.168.100.1/32 (eth1)
Subnet : 255.255.255.0

Client
IP Address : 192.168.100.xxx/32
Subnet : 255.255.255.0
Gateway : 192.168.100.1
DNS : 192.168.100.1

Kerjakan!
- Gambar topologi dari warnet tersebut.
- Tuliskan alat dan perlengkapan apa saja yang dibutuhkan.
- Simulasi kerja, dengan menggunakan peralatan yg dibutuhkan.

Tidak ada komentar: